Pemerintahan
Siswa Siswi SMK Bolos Sekolah, Eh Minum Oplosan Alkohol “Berenergi”
Memontum Jember – Mencegah kenakalan remaja Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Jember, kamis (19/12/2019) adakan rutinitas Razia, mulai dari preman jalanan, “Pak Ogah” dan pelajar yang bolos sekolah di sekitar Kabupaten Jember.
Operasi kali ini yang dilakukan Satpol PP membuahkan hasil, terlihat di mobil bertuliskan Satuan Polisi Pamong Praja tersebut, pemuda berumuran 16 tahun dan berseragam sekolah, duduk di kursi panjang dengan menutupi mukanya dengan tas yang dibawanya.
Menurut Kepala Bidang (Kabid) Satpol PP Kabupaten Jember Erwyndo saat dikonfirmasi mengatakan, keduanya adalah siswa dan siswi salah satu Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang ada di Kabupaten Jember.
Mereka diamankan lanjut Erwyndo, karena ditemukan sedang minum minuman keras oplosan dengan campuran alkohol dengan minuman energi, bersama 4 rekannya waktu hari aktif sekolah, di wilayah Rembangan Kacamatan Arjasa.
“Yang satu berinisial B Warga Gebang Tunggul dan satu lagi berinisial N warga jalan Sumatera,” katanya.
Erwyndo mengungkapkan, untuk pelajar yang terjaring Razia akan diberi sanksi namun kalau itu masih dilakukan pertama kali, akan disuruh membuat pernyataan dan sebagai bentuk pembinaan, orang tua akan kita panggil serta pihak sekolah bersangkutan juga akan di panggil.
“Untuk Perda mereka telah melanggar Undang Undang Perda No.12 tahun 1995 terkaid penyelenggaraan ketentraman dan ketertiban,” pungkasnya. (yud/oso)
- Jember4 minggu
Meriahkan Digifest 2024 di Tuban, Kominfo Jember Hadirkan Layanan Terintegrasi
- Jember4 minggu
Pastikan Sortir dan Pelipatan Surat Suara Lancar, Pjs Bupati Jember Rakor dan Tinjau Gudang Logistik KPU
- Jember4 minggu
Sumpah Pemuda, Pjs Bupati Jember Ajak Generasi Muda Sinergi Capai Visi Indonesia Emas 2045
- Jember4 minggu
Pemkab Jember Lepas Atlet Popda ke XIV dan Peparpeda ke II Jawa Timur
- Jember3 minggu
Pjs Bupati Jember Turut Meriahkan Fun Bike Prima Semarak HUT ke-78 TNI
- Jember3 minggu
Pjs Bupati Imam Hadiri Pelantikan Kepengurusan PBVSI Jember oleh Kapolda Jatim
- Jember1 minggu
Pjs Bupati Imam Lantik Arief Tyahyono sebagai Plh Sekda Kabupaten Jember
- Jember2 minggu
Pjs Bupati Jember Pimpin Pelaksanaan Peringatan Upacara Hari Pahlawan di Lapangan Sukorambi